Penerimaan Bintara TNI AL 2017-2018

Bintara TNI AL 2017 -- Seleksi Calon Bintara TNI AL, Rekrutmen Bintara TNI AL, Penerimaan Caba TNI AL, Rekrutmen Bintara Prajurit TNI AL, Secaba TNI AL, Pendaftaran TNI AL, Penerimaan Ba PK TNI AL, Seleksi Penerimaan Calon Bintara Prajurit Karier TNI AL, Persyaratan Penerimaan Bintara PK TNI AL, TNI Angkatan Laut, Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut, 2019. 2020.

Informasi yang akan diberikan pada kesempatan ini yaitu tentang Penerimaan Bintara TNI AL 2017-2018. Dengan adanya informasi ini diharapkan dapat memberikan panduan bagi anda dalam proses persiapan pendaftaran bintara TNI AL. Mari simak informasi selengkapnya berikut ini.

http://tnipolri.infopmb.com/

TNI AL atau TNI Angkatan Laut adalah angkatan perang yang dimiliki oleh Indonesia yang tugas utamanya adalah menjaga keamanan di wilatah laut / perairan Indonesia.

Salah satu kepangkatan pada TNI AL yaitu Bintara TNI AL yang merupakan pangkat di atas Tamtama dan dibawah Perwira.

Pada tahun ini, TNI AL kembali merencanakan akan memberikan kesempatan kepada putra putri Indonesia dari masyarakat umum untuk mengikuti seleksi Penerimaan calon Bintara TNI AL.

Penerimaan Bintara TNI AL ini diperuntukkan bagi yang berijazah minimal lulusan SMA/MA/SMK. Bagi anda yang memenuhi kalifikasi tersebut dan berminat untuk menjadi Calon Biintara TNI AL, silahkan daftarkan diri anda.

Ketika anda ingin mendaftarkan diri, maka anda harus dapat memenuhi persyaratan pendaftaran, Mengikuti prosedur pendaftaran, mengikuti proses seleksi, dan ketentuan lainnya. Berikut penjelasan lebih lanjut.

Persyaratan Pendaftaran
  1. Warga negara Republik Indonesia, pria dan wanita, beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, setia kepada NKRI yang berdasarkan Pancasila dan UUD Negara RI Tahun 1945, bukan Pegawai Negeri Sipil (PNS).
  2. Usia serendah-rendahnya 17 tahun 9 bulan dan setinggi-tingginya 22 tahun 
  3. Berijazah minimal lulusan SMA/MA/SMK dengan nilai rata-rata UAN tidak kurang dari 6.00,
  4. Tinggi badan minimal 163 cm untuk Caba Pria dan 158 cm untuk Caba Wanita dengan berat badan seimbang.
  5. Berkelakuan baik dan tidak sedang kehilangan hak untuk menjadi Prajurit berdasarkan putusan pengadilan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap disertai dengan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) dari Polres setempat.
  6. Sehat jasmani dan rohani, tidak bertato dan bertindik maupun bekasnya, tidak buta warna dan tidak berkaca mata/ memakai softlens.
  7. Belum pernah menikah dan sanggup tidak menikah selama mengikuti Dikma dan selama dua tahun setelah Dikma untuk Bintara Pria dan tiga tahun setelah Dikjur untuk Bintara Wanita.
  8. Bersedia menjalani Ikatan Dinas Pertama (IDP) paling singkat 7 (tujuh) tahun dan paling lama 10 (sepuluh) tahun terhitung saatmulai dilantik menjadi Sersan Dua.
  9. Bersedia ditempatkan diseluruh Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia.
  10. Memiliki KTP dan Kartu  Keluarga (KK) sesuai dengan tempat pendaftaran terdekat

Tata Cara Pendaftaran
  1. Buka alamat : al.rekrutmen-tni.mil.id
  2. Kemudian pilih menu "Bintara AL"
  3. Klik tombol "Klik di sini untuk mendaftar!"
  4. Isilah data pendaftaran dengan jujur yang berupa : Nama Lengkap, Pendidikan, Tempat Lahir, Tanggal Lahir, Nomor KTP, dan Email
  5. Setelah mengisi data tersebut lalu klik tombol "daftar"
  6. Kemudian akan mendapatkan konfirmasi username dan password
  7. Gunakan username dan password untuk login ke alamat ini : http://al.rekrutmen-tni.mil.id/bapk/mulai/matra/al.html
  8. Setelah login, lalu lengkapi biodata pendaftaran
  9. Cetaklah tanda bukti pendaftaran

Setelah melakukan pendaftaran online, maka selanjutnya membaca tanda bukti pendaftaran online tersebut dan berkas pendaftaran lainnya ke Tempat Pendaftaran Caba TNI AL yang telah ditentukan.

Tempat pendaftaran dan seleksi Bintara PK Pria / Wanita TNI AL

Caba Pria
  1. Belawan : Mako Lantamal I Jl. Serma Hanafiah 1, Belawan,
  2. Padang : Mako Lantamal II Padang Jl. Sutan Syahrir Bukit Peti-peti Teluk Bayur, Padang, 
  3. Tanjung Pinang : Mako Lantamal IV Jl. Yos Sudarso Batu Hitam, Pinang,
  4. Palembang : Mako Lanal Palembang Jl. Boom Baru No. 1 Palembang, 
  5. Lampung : Mako Lanal Lampung Jl. Yos Sudarso KM 10 Panjang Lampung, .
  6. Sabang : Mako Lanal Sabang Jl. Yos Sudarso, Sabang NAD, 
  7. Jakarta : Mako Lantamal III Jl. Gunung Sahari No. 2 Jakarta Utara, .
  8. Cirebon : Mako Lanal Cirebon Jl. Kesunean No. 33, Cirebon, .
  9. Bandung : Mako Lanal Bandung Jl. Arya Jipang No.8, Bandung,  .
  10. Tegal : Mako Lanal Tegal Jl. Proklamasi No.1, Tegal, .
  11. Cilacap : Mako Lanal Cilacap Jl. Niaga No. 2, Cilacap, .
  12. Semarang : Mako Lanal Semarang Jl. RE. Martadinata No. 12, Semarang, .
  13. Yogyakarta : Mako Lanal Yogyakarta Jl. Melati Wetan No. 62, Yogyakarta, .
  14. Surabaya : Mako Lantamal V Surabaya Jl. Laksda M. Natsir No. 56, Surabaya, 
  15. Malang : Kantor Lapetal Malang Jl. Yos Sudarso No. 16, malang, 
  16. Banyuwangi : Mako Lanal Banyuwangi Jl. Raya Situbondo No. 54, Ketapang, Banyuwangi, 
  17. Denpasar : Mako Lanal Denpasar Jl. Raya Sesetan No. 331 Denpasar Bali, 
  18. Mataram : Mako Lanal Mataram Jl. Malomba No. 2 Antenan Mataram,
  19. Pontianak : Mako Lantamal XII Pontianak Jl. Kom. Yos Sudarso No. 1 Pontianak,
  20. Balikpapan : Mako Lanal Balikpapan Jl. Yos Sudarso No. 14, Kaltim,
  21. Tarakan : Mako Lantamal XIII Tarakan Jl. Yos Sudarso, Tarakan Kalimantan Utara, 
  22. Banjarmasin : Mako Lanal Banjarmasin Jl. Ahmad Yani Kilometer 3,5 Banjarmasin,
  23. Kendari : Mako Lanal Kendari Jl. R.E. Martadinata No.1 Kesillampe Kendari, 
  24. Ternate : Mako Lanal Ternate Jl. Batu Angus Akik Huda Maluku Utara, 
  25. Manado : Mako Lantamal VIII Jl. Walanda Maramis Kairagi, Manado, 
  26. Makassar : Mako Lantamal VI Jl. Yos Sudarso 308, Makassar,
  27. Kupang : Mako Lantamal VII Jl. Yos Sudarso, Kupang
  28. Ambon : Mako Lantamal IX Jl. Halong teluk Ambon,
  29. Jayapura : Mako Lantamal X Jl. Amphibi No. 1 Hamadi, Jayapura, 
  30. Merauke : Mako Lantamal XI Jl. Nowari, Merauke, 
  31. Sorong : Mako Lantamal XIV Sorong, Jl. Bubara No. 1 Kota Sorong, 
Caba Wanita
  1. Belawan : Mako Lantamal I Jl. Serma Hanafiah 1, Belawan, 
  2. Palembang : Mako Lanal Palembang Jl. Boom Baru No. 1 Palembang, 
  3. Jakarta : Mako Lantamal III Jl. Gunung Sahari No. 2 Jakarta Utara, 
  4. Semarang : Mako Lanal Semarang Jl. RE. Martadinata No. 12, Semarang, 
  5. Surabaya : Mako Lantamal V Surabaya Jl. Laksda M. Natsir No. 56, Surabaya,
  6. Malang : Kantor Lapetal Malang Jl. Yos Sudarso No. 16, malang, 
  7. Denpasar : Mako Lanal Denpasar Jl. Raya Sesetan No. 331 Denpasar Bali,
  8. Pontianak : Mako Lantamal XII Pontianak Jl. Kom. Yos Sudarso No. 1 Pontianak,
  9. Balikpapan : Mako Lanal Balikpapan Jl. Yos Sudarso No. 14, Kaltim,
  10. Manado : Mako Lantamal VIII Jl. Walanda Maramis Kairagi, Manado,
  11. Makassar : Mako Lantamal VI Jl. Yos Sudarso 308, Makassar,
  12. Kupang : Mako Lantamal VII Jl. Yos Sudarso, Kupang 
  13. Jayapura : Mako Lantamal X Jl. Amphibi No. 1 Hamadi, Jayapura,

Jadwal Pendaftaran Bintara TNI AL

Jadwal Penerimaan Bintara TNI AL lengkap silahkan buka disini

Ingat!!!
Selama Proses seleksi, panitia tidak akan memungut biaya apapun pada peserta. Apabila ada yang meminta bayaran padacalon peserta. Segera laporkan pada panitia terdekat.

Untuk informasi lain yang anda butuhkan mengenai Bintara TNI AL, silahkan baca di al.rekrutmen-tni.mil.id. Apabila ada perubahan / perbedaan dengan informasi yang ada ini, maka yang berlaku adalah yang ada di website resmi.

Demikianlah informasi tentang Penerimaan Bintara TNI AL. Dari apa yang telah admin sampaikan tersebut, mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.

Baca Juga : Penerimaan Anggota TNI atau Penerimaan TNI AD AL AU

Terima kasih admin sampaikan pada pengunjung setia web ini yang telah meluangkan waktunya untuk membaca artikel ini.

Mari turut berbagi (G+1) informasi ini pada teman lainnya yang membuuthkan agar mereka juga bisa mendapatkan informasi dengan cepat. Sukai juga halaman web kami. Don't forget for come back.